• Web
  • Cara Membuat Scroll Pada Popular Post di Blog


    postingan kali ini masih tentang tips blogger. iya gak usah panjang lebar mari langsung saja kita bahas postingan kali ini so ikutin saja:
    1. Oke, langkah yang pertama sobat login dulu ke blog sobat
    2. Klik template, kemudian pilih edit HTML
    3. Jangan lupa untuk mengklik Expand Template Widget 
    4. Kemudian cari script berikut :

        <b:widget id='PopularPosts1' locked='false' title='Entri Populer' type='PopularPosts'/>

    5. Kemudian untuk membuat Scroll untuk Popular Post (PopularPosts1) caranya cari kode
        ]]></b:skin> Copy kode dibawah ini dan Paste di atasnya kode ]]></b:skin> diatas tadi :

        #PopularPosts1 .widget-content{
        height:600px;
        width:auto;
        overflow:auto;
        }
      
    6. Kemudian Simpan Template, selesai deh.

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar